Download App
21.95% DISTRIK 25 : Sebuah Mimpi Buruk / Chapter 80: Melawan Senjata Api

Chapter 80: Melawan Senjata Api

=AmI POV=

Paman Toni bergegas masuk ke dalam rumah dan membatalkan niatnya untuk berkebun hari ini. Dia segera menemui ayah dan mengumpulkan kami semua, dia benar-benar serius dan wajahnya nampak ketakutan.

"Mereka menghancurkan banyak distrik. Mereka mencari buronan, dan kini sedang menuju kemari," ujar paman dengan napas tersengal.

Argh Tidak!

Hal yang sangat kutakutkan benar terjadi. Aku bahkan belum sempat mencari tempat berlindung permanen untuk adik dan kedua orang tuaku.

Paman Toni menyuruh kami untuk segera pergi ke hutan untuk mencari tempat berlindung, dia bilang dia akan menyusul setelah membereskan beberapa pupuk yang masih berantakan. Dia tidak ingin pasukan hijau menemukan itu dan memberinya hukuman yang berat.

Aku ingin meminta maaf kepada ayah, ibu dan Laya. Namun mereka tidak akan mengerti. Bukan, maksudku mereka akan terbebani dengan hal itu. Mengetahui kalau anaknya adalah buronan Gedung Kuning, itu bukanlah hal yang bagus untuk semua orang tua.


next chapter
Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C80
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login