Download App
43.91% ZOMBIE AREA / Chapter 119: Bus Penyintas

Chapter 119: Bus Penyintas

''Yeo Han, mereka ...''

''Aku tahu!'' Yeo Han memotong ucapan Ravi. Senter menyorot ke sekitar halaman, pada beberapa zombi yang mulai mendekati pagar menuju mereka. Senter beberapa kali menangkap rumput-rumput yang berdarah, mayat yang gagal bangkit dan potongan-potongan tubuh yang basah oleh embun. Kehadiran Yeo Han tercium oleh salah satu zombi.

Zombi yang memakai seragam satpam mendekat ke arah pagar dan menatap Yeo Han dalam-dalam. Senter berpindah menyorot wajah menyeramkan satpam itu. Pangkal hidung sosok itu berkerut-kerut dan bibirnya sedikit terbuka. Gigi hitamnya pun terlihat sedang menyatu. Zombi berseragam satpam itu berdiri dengan tatapan bengis, matanya tak pernah lelah memperhatikan gerak-gerik dua pemuda itu. Seakan-akan ia menjaga wilayah panti jompo. Tetapi jika nekat masuk, sudah pasti akan diserang.


next chapter
Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C119
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login